Postingan

Modul Pembelajaran Sistem Koloid

Gambar
PENDAHULUAN  A. Identitas Modul  Mata Pelajaran : Kimia  Kelas                   : XI  Alokasi Waktu  : 1 JP (45 menit)  Judul Modul      : Sistem Koloid  B. Kompetensi Dasar  3.14 Mengelompokkan berbagai tipe sistem koloid, dan menjelaskan kegunaan koloid dalam kehidupan berdasarkan sifat-sifatnya.  4.14 Membuat makanan atau produk lain yang berupa koloid atau melibatkan prinsip koloid.  C. Deskripsi Singkat Materi  Modul ini memaparkan mengenai sistem koloid. Koloid merupakan suatu jenis campuran yang keadaannya di antara larutan (campuran homogen) dan suspensi (campuran heterogen). Dikarenakan keadaannya di antara larutan dan suspensi, maka koloid memiliki sifat di antara dua jenis campuran tersebut. Jika pada larutan dikenal istilah zat terlarut dan pelarut, pada koloid dikenal istilah fase terdispersi dan medium pendispersi, yang kemudian fase terdispersi dan medium pendispersi dijadikan dasar untuk menentukan jenis koloid. Dengan mempelajari koloid kita akan memahami s

Socio Scientific Issue (SSI)

  Socio Scientific Issue (SSI) SSI (Socio Scientific Issues) merupakan suatu persoalan dalam kehidupan sosial yang secara konseptual berkaitan erat dengan sains (Anagun & Ozden, 2010) dengan solusi jawaban yang relatif atau tidak pasti. SSI merujuk pada persoalan sosial yang dilematis berkaitan dengan sains secara konseptual, prosedural maupun teknologi. SSI dapat ditemukan dalam konteks global, seperti isu rekayasa genetik (terapi gen, kloning atau stem sel) dan masalah lingkungan seperti pemanasan global dan perubahan iklim. Model pembelajaran adalah cara yang akan dipilih yang digunakan pengajar untuk menyampaikan materi pelajaran sehingga akan memudahkan mahasiswa menerima dan memahami materi pembelajaran. penggunaan model mengajar y ang tidak sesuai atau kurang tepat sehingga siswa tidak dapat dengan mudah memahami da n menguasai materi yang disampaikan. Salah satu model pembelajaran yang dapat digunakan adalah model pendekatan SSI (socio-scientific issues). So

Rasa Kemanusiaan dan Empati

Rasa kemanusiaan adalah salah satu syarat manusia untuk hidup dan berhubungan dengan sesama manusia. Empati  sebagai kemampuan seseorang untuk memahami orang lain dengan memposisikan diri sebagai orang lain tersebut. Dengan kata lain, empati berarti kemampuan manusia untuk bisa merespon keinginan orang lain yang tidak terucap secara lisan Cara membangun empati 1. belajar memahami orang lain 2. bersikap membuka diri 3. memberikan bantuan